RSS

Rabu, 06 Juli 2011

Sofware PrivateFirewall

Solusi aplikasi terbaik dan gratis untuk mempertahankan sistem operasi Windows, baik itu desktop maupun server, dari serangan yang tidak diinginkan.
PrivateFirewall dapat mendeteksi, memblok, dan mengkarantina berbagai kegiatan mencurigakan yang menyerang sistem, seperti malware, hacking, phishing, dan kejahatan lainnya, sehingga para pengguna PC pribadi serta IT manager sebuah perusahaan kecil, menengah, dan besar dapat secara efektif mengamankan data. Selain itu, tampilan antarmuka pengguna (user interface) aplikasi ini begitu simpel menjadikan PrivateFirewall begitu mudah digunakan.

File size: 7.8 MB (freeware)

Sistem operasi: Windows XP/Vista/7

Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar